ASR Akan Perkuat Ekonomi Wawonii, Kucurkan Program Hasil Tani dan Proteksi Nelayan

- Jurnalis

Jumat, 8 November 2024 - 10:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KONKEP, FNEWS.ID – Calon Gubernur Sulawesi Tenggara nomor urut 2, Andi Sumangerukka (ASR), dalam kampanyenya di Desa Wawonii, Kabupaten Konawe Kepulauan, memaparkan program-program unggulan yang berfokus pada pengembangan ekonomi masyarakat, khususnya sektor pertanian dan perikanan. Kampanye ini menjadi momentum ASR untuk menunjukkan komitmennya dalam mengatasi tantangan ekonomi di wilayah kepulauan, khususnya bagi petani dan nelayan. Jumat (8/11/2024).

Dalam sektor pertanian, ASR menegaskan pentingnya peningkatan nilai tambah produk hasil tani. Ia menjanjikan pelatihan khusus bagi ibu-ibu di Wawonii untuk mengolah hasil tani seperti pisang dan ubi menjadi produk bernilai tinggi.

“Tidak cukup hanya menjual hasil tani dalam bentuk mentah. Harus ada sentuhan pengolahan agar hasilnya lebih bernilai,” jelas ASR kepada warga.

Ia percaya bahwa program ini dapat mendorong kesejahteraan masyarakat dengan membuka peluang usaha baru yang lebih menjanjikan.

Baca Juga:  ASR-Hugua Ungguli Kandidat Lain di Pilkada Sultra 2024, "Prabowo Effect,"Jadi Pendongkrak Elektabilitas

Sementara di sektor perikanan, ASR memaparkan program “SATRIA KEPULAUAN” atau Satu Triliun Untuk Kepulauan. Program ini diarahkan untuk membangun infrastruktur pemecah ombak guna melindungi pemukiman nelayan dari ancaman gelombang besar.

“Dengan adanya fasilitas ini, keamanan dan kenyamanan nelayan di pesisir dapat meningkat, mendukung para nelayan dalam menjalani mata pencaharian tanpa rasa khawatir,” Ujar ASR dengan penuh keyakinan.

 

Baca Juga:  Dewan Pers Imbau Media dan Wartawan Tolak THR dan Sumbangan di Hari Raya

Penulis : Rizal

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel fnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

BKN Umumkan Jadwal Seleksi Kompetensi PPPK Tahap II 2024, Kendari Hanya Kirim 5 Peserta
Progres Pengangkatan CASN 2024 Meningkat, BKN Minta Daerah Percepat SK
Musyawarah Pedagang Pasar Laino Raha Tetapkan Rahmansyah Sebagai ketua Baru
KONASARA WTFC Konut Borong Medali di Festival Taekwondo Buteng, Cetak Pemain dan Pelatih Terbaik!
Kande-Kandea di Negeri Para Kesatria Tolandona: Harmoni Tradisi, Identitas, dan Silaturahmi
Menjaga Rasa Aman, Polres Konsel Ungkap Deretan Kasus Kriminal Sepanjang 2025
Kemenperin Sosialisasikan Aturan Baru Tata Kelola Data Industri Melalui Zoom dan YouTube
Obat Bius Dicuri Lagi, BEM UHO Desak Aparat dan Pemkot Kendari Bertindak Tegas
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:27 WIB

BKN Umumkan Jadwal Seleksi Kompetensi PPPK Tahap II 2024, Kendari Hanya Kirim 5 Peserta

Kamis, 17 April 2025 - 08:15 WIB

Progres Pengangkatan CASN 2024 Meningkat, BKN Minta Daerah Percepat SK

Selasa, 15 April 2025 - 10:54 WIB

Musyawarah Pedagang Pasar Laino Raha Tetapkan Rahmansyah Sebagai ketua Baru

Selasa, 15 April 2025 - 10:22 WIB

KONASARA WTFC Konut Borong Medali di Festival Taekwondo Buteng, Cetak Pemain dan Pelatih Terbaik!

Jumat, 11 April 2025 - 16:09 WIB

Menjaga Rasa Aman, Polres Konsel Ungkap Deretan Kasus Kriminal Sepanjang 2025

Berita Terbaru

Ridwan Hanafi, Direktur Eksekutif Daulat Energi

Opini

Revolusi Energi Bersih dari Pantai Selatan

Kamis, 17 Apr 2025 - 12:58 WIB