Bachrun Labuta Semakin Solid, Siapkan Deklarasi Relawan

- Jurnalis

Selasa, 2 Juli 2024 - 18:47 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Relawan Sabhangka Bachrun, Amir Fariki saat membawakan pemaparan (Foto: Ist)

Ketua Relawan Sabhangka Bachrun, Amir Fariki saat membawakan pemaparan (Foto: Ist)

 

MUNA, FNEWS.id – Dukungan terus berdatangan terhadap Bachrun Labuta untuk maju sebagai Bupati Muna dalam kontestasi Pilkada Serentak pada 27 November 2024 mendatang. Salah satu dukungan itu datang dari Relawan Sabhangka Bachrun yang dalam waktu dekat mempersiapkan deklarasi dukungan.

Ketua relawan Sabhangka, Amir Fariki mengungkapkan, bahwa Drs. H. Bachrun dianggap layak melanjutkan kepemimpinan Bupati Muna sebelumnya, LM. Rusman Emba.

Amir menilai, sosok Bachrun memiliki kepribadian baik serta memiliki pengalaman yang mumpuni di bidang birokrasi.

Baca Juga:  HIPMI Muna Segera Dilantik, Plt. Bupati Beri Lampu Hijau

Menurut Amir, pemimpin yang ideal harus memiliki pengalaman yang cukup, terutama di bidang birokrasi pemerintahan, dan Bachrun memenuhi kriteria tersebut.

“Dimata kami, Bachrun merupakan sosok yang amanah dalam menjalankan roda pemerintahan. Itulah yang menjadi inspirasi kita sehingga Relawan Sabhangka Bachrun terbentuk,”ucapnya.

Selain itu, Bachrun memiliki rekam jejak yang baik dan tidak memiliki catatan buruk selama menjabat di birokrasi pemerintahan.

Baca Juga:  Safaruni Kawal Gerbang Muna, Ajak Masyarakat Bergabung

“Relawan Sabhangka Bachrun berkomitmen untuk menyampaikan kepada publik bahwa calon mereka memiliki integritas yang tinggi,” ujar Amir kepada FNews.id.

Dengan gamblang Amir bilang, relawan ini juga bertujuan untuk mengorganisir dukungan di kecamatan, kelurahan, dan desa.

“Setelah deklarasi nanti, diharapkan lebih banyak relawan akan bergabung untuk mendukung Bachrun sebagai Bupati Muna periode 2024-2029,” pungkas Amir.

Penulis : Novrizal R Topa

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel fnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Desakan Keluarga Diduga Gagalkan Mediasi Kasus Fitnah di Masalili, Aparat Desa Merasa Dipermainkan
Bupati Buteng Bertemu Sahabat Lama Saat Retreat, Dr. Azhari: Kembali ke Jejak Awal Pengabdian
Muna Dorong Ekonomi Desa Lewat Koperasi Merah Putih, 148 Sudah Legal, Sisanya Segera Menyusul
Akademi Bisnis 11 Oktober Resmi Berdiri, Siap Cetak Sarjana Terapan Digital di Sultra
30 Tahun Berselang, Bupati Buteng Ashari Kembali ke Jatinangor: Dari Calon Praja Jadi Pelayan Rakyat
GMNI Kendari Sukses Gelar Seminar Keperempuanan dan Launching Film Dokumenter “Kongres Perempuan I”
Gubernur ASR Buka STQH ke-28 Sultra: Tegaskan Pentingnya Nilai Al-Qur’an untuk Generasi Unggul
JOTA-JOTI 2025 Siap Digelar, Pendaftaran Relawan Dibuka hingga 29 Juni
Berita ini 1,115 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 30 Juni 2025 - 08:34 WIB

Desakan Keluarga Diduga Gagalkan Mediasi Kasus Fitnah di Masalili, Aparat Desa Merasa Dipermainkan

Kamis, 26 Juni 2025 - 18:02 WIB

Bupati Buteng Bertemu Sahabat Lama Saat Retreat, Dr. Azhari: Kembali ke Jejak Awal Pengabdian

Kamis, 26 Juni 2025 - 16:24 WIB

Muna Dorong Ekonomi Desa Lewat Koperasi Merah Putih, 148 Sudah Legal, Sisanya Segera Menyusul

Selasa, 24 Juni 2025 - 20:30 WIB

Akademi Bisnis 11 Oktober Resmi Berdiri, Siap Cetak Sarjana Terapan Digital di Sultra

Minggu, 22 Juni 2025 - 12:14 WIB

GMNI Kendari Sukses Gelar Seminar Keperempuanan dan Launching Film Dokumenter “Kongres Perempuan I”

Berita Terbaru