Akhirnya, KPU Sultra Umumkan Pemenang Lomba Video, Foto, dan Kreativitas TPS

- Jurnalis

Senin, 2 Desember 2024 - 19:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

FNEWS.ID – Setelah melalui proses penilaian yang ketat, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Tenggara akhirnya mengumumkan para pemenang Lomba Video, Foto, dan Kreativitas TPS. Acara ini sukses menarik perhatian masyarakat dengan antusiasme yang luar biasa!

Pengumuman ini dirilis KPU Sultra melalui postingan Instagram @kpuprovsultra pada Minggu 1 Desember 2024.

Dalam postingan tersebut, menampilkan tiga kategori juara.
Berikut adalah daftar juaranya:

Baca Juga:  ASR-Hugua Siap Jalankan Kebijakan Pemberdayaan untuk Kelola Kekayaan Alam Sultra

✨ Lomba Video
Juara 1: @asdhaar_anshari
Juara 2: @rmhita_vhebby
Juara 3: @dwijanis
Juara Favorit: @aiydhajoanne

✨ Lomba Foto
Juara 1: @isna_wahyuni92
Juara 2: @itsmesarmilaaa
Juara 3: @muh.dewantara
Juara Favorit: @mayadamayanti_khaira

✨ Lomba Kreativitas TPS
Juara 1: TPS 01 Abeko, Konsel (@danangherfiansyah29)
Juara 2: TPS 08 Kel. Anawai, Kendari (@muharirkindman)
Juara 3: TPS 03 Kel. Tahoa, Kolaka (@rimuss)

Baca Juga:  Pasca Pilgub ASR dan Lukman Abunawas Bertemu, Nostalgia Masa Kecil

Para pemenang diimbau segera menghubungi panitia untuk pengambilan hadiah.

Dalam postingan tersebut, KPU Sulawesi Tenggara mengapresiasi kreativitas dan semangat masyarakat dalam menyukseskan pemilu. Dengan acara seperti ini, demokrasi tak hanya menjadi tugas, tapi juga menjadi ajang kreasi dan kebersamaan.

 

Penulis : Novrizal R Topa

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel fnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Simposium Nasional SMSI: Pilkada Lewat DPRD Dinilai Rasional Tekan Biaya Politik, Asal Transparan dan Demokratis
Arang Tempurung Kelapa Sultra Tembus Pasar Cina, Permintaan Capai 2.000 Ton per Bulan
Menag Tinjau Pembangunan Rumah Ibadah di IKN, Simbol Kerukunan Umat Beragama Kian Nyata
Ketua DPW Progib Sultra Kecam Penembakan Warga di Bombana, Desak Penindakan Tegas Oknum Brimob
Penyuluh Agama Kemenag Muna Awali 2026 dengan Pembinaan Rohani di Rutan Raha
Bawaslu Sultra Raih Dua Penghargaan Nasional dalam Rakornas PDPB 2025
Gubernur Sultra Kukuhkan Pengurus IKA SMAN 4 Kendari, Dorong Alumni Berkontribusi untuk Daerah
LBH POSPERA Kepton Dampingi Advokasi Hukum Pegawai P3K Paruh Waktu Baubau
Berita ini 40 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:45 WIB

Simposium Nasional SMSI: Pilkada Lewat DPRD Dinilai Rasional Tekan Biaya Politik, Asal Transparan dan Demokratis

Senin, 12 Januari 2026 - 19:59 WIB

Arang Tempurung Kelapa Sultra Tembus Pasar Cina, Permintaan Capai 2.000 Ton per Bulan

Senin, 12 Januari 2026 - 14:01 WIB

Menag Tinjau Pembangunan Rumah Ibadah di IKN, Simbol Kerukunan Umat Beragama Kian Nyata

Jumat, 9 Januari 2026 - 15:53 WIB

Ketua DPW Progib Sultra Kecam Penembakan Warga di Bombana, Desak Penindakan Tegas Oknum Brimob

Minggu, 21 Desember 2025 - 18:50 WIB

Bawaslu Sultra Raih Dua Penghargaan Nasional dalam Rakornas PDPB 2025

Berita Terbaru