Yudhianto-Hj.Nirna Terima Dukungan Gerindra, Makin Percaya Diri Hadapi Pilwali Kendari

- Jurnalis

Minggu, 25 Agustus 2024 - 17:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

KENDARI, FNEWS.ID – Bakal Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Kendari, Yudhianto Mahardika Anton Timbang dan Hj. Nirna Lachmuddin, resmi menerima dukungan dari Partai Gerindra. Surat Model B Persetujuan Parpol KWK dari DPP Gerindra, yang ditandatangani oleh H.Prabowo Subianto dan H.Ahmad Muzani, diserahkan secara simbolis oleh Ketua DPD Gerindra Sultra, Andi Ady Aksar, Minggu (25/08/2024) di Kendari.

Baca Juga:  Program Jumat Berkah, Yudhi-Nirna Bagii Makanan Gratis

Dukungan ini semakin memantapkan langkah pasangan Yudhianto-Hj. Nirna menuju Pilwali Kendari 2024. “Dukungan ini sangat berarti bagi kami. Kami akan bekerja lebih keras untuk meraih kemenangan di Pilwali nanti,” kata Yudhianto penuh optimisme.

Pengamat politik Sultra, Andi Awaluddin Ma’ruf, melihat peluang besar pasangan ini. Yudhianto, sebagai kader andalan Gerindra dan anggota DPRD Sultra, serta Hj. Nirna, kader PDIP dan istri Ketua DPC PDIP Kota Kendari, dinilai sebagai kombinasi ideal yang didukung koalisi kuat dari PDIP dan Gerindra.

Baca Juga:  Menkominfo Ajak Internalisasikan Filosofi Sunan Kalijaga

Dengan dukungan ini, pasangan Yudhianto-Hj. Nirna semakin siap bertarung di Pilwali Kendari, membawa visi perubahan yang diharapkan masyarakat.

Penulis : Novrizal R Topa

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel fnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua DPRD Muna Ajak Masyarakat Maknai Hari Guru Nasional dengan Filosofis Kebangsaan
PT GKP Imbau Masyarakat Wawonii Tidak Terprovokasi Aksi Penolakan Tambang
319 Calon Bintara PK TNI AD Ikuti Sidang Parade di Korem 143/HO
Artis Papan Atas dan Orasi Inspiratif Warnai Kampanye Yudhianto-Nirna
Doa Parabela dan Tokoh Adat Surawolio Warnai Kampanye Terakhir ASR-Hugua
Kampanye Terakhir ASR-Hugua, Tegaskan Nilai Bhineka Tunggal Ika
Gempur Sultra Bergerak Masif, 15 Kabupaten Bersatu Menangkan ASR-Hugua
Ketua dan Wakil Ketua DPRD Sultra Janji Percepat Pembangunan Infrastruktur di Muna
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 13:18 WIB

Ketua DPRD Muna Ajak Masyarakat Maknai Hari Guru Nasional dengan Filosofis Kebangsaan

Kamis, 21 November 2024 - 11:33 WIB

PT GKP Imbau Masyarakat Wawonii Tidak Terprovokasi Aksi Penolakan Tambang

Kamis, 21 November 2024 - 11:18 WIB

319 Calon Bintara PK TNI AD Ikuti Sidang Parade di Korem 143/HO

Rabu, 20 November 2024 - 20:11 WIB

Artis Papan Atas dan Orasi Inspiratif Warnai Kampanye Yudhianto-Nirna

Rabu, 20 November 2024 - 19:32 WIB

Doa Parabela dan Tokoh Adat Surawolio Warnai Kampanye Terakhir ASR-Hugua

Berita Terbaru