Pejuang PPP Sultra Dukung Prabowo-Gibran di Pemilu 2024

- Jurnalis

Sabtu, 10 Februari 2024 - 14:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

La Ode Alimusafar. Foto: Ist

La Ode Alimusafar. Foto: Ist

KENDARI, FNEWS.id – Pejuang Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) meminta seluruh jajaran struktur baik tingkat Dewan Pengurus Cabang (DPC) hingga simpatisan PPP menyalurkan hak suaranya pada hari pencoblosan 14 Februari 2024 untuk memilih Prabowo-Gibran.

Hal tersebut ditegaskan Koordinator Daerah (Korda) Pejuang PPP Sultra, La Ode Alimusafar dalam keterangannya, Sabtu 10 Februari 2024 malam.

Baca Juga:  Serius Maju di Pilkada Muna 2024, Ringa Jhon Rapatkan Barisan

Menurut Alimusafar yang juga merupakan Wakil Ketua Bidang Pemenangan Dapil DPW PPP Sultra, memilih Prabowo-Gibran adalah langkah memastikan kemenangan satu putaran pada pasangan capres dan cawapres nomor urut 2.

“Banyak pengurus dan simpatisan PPP di 17 kabupaten kota yang mendukung Prabowo-Gibran. Ini merupakan aspirasi basis-basis ideologis PPP,” tegas Alimusafar.

Baca Juga:  Debat Perdana Pilgub Sultra, Andi Sumangerukka dan Hugua Tampil Penuh Percaya Diri

Alimusafar mengklaim, dirinya mengetahui banyak soal aspirasi basis-basis ideologis PPP ini. Pasalnya, ia ber-PPP sejak 2015 sebagai Sekretaris DPW PPP Sultra.

“Melalui Pejuang PPP inilah semua tersalurkan, toh semua ini juga atas masukan dari sejumlah tokoh PPP Sultra. Kami tegas, PPP partainya, Prabowo-Gibran Presidennya,” pungkas Alimusafar.

Follow WhatsApp Channel fnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua DPRD Muna Ajak Masyarakat Maknai Hari Guru Nasional dengan Filosofis Kebangsaan
PT GKP Imbau Masyarakat Wawonii Tidak Terprovokasi Aksi Penolakan Tambang
Artis Papan Atas dan Orasi Inspiratif Warnai Kampanye Yudhianto-Nirna
Kampanye Terakhir ASR-Hugua, Tegaskan Nilai Bhineka Tunggal Ika
Gempur Sultra Bergerak Masif, 15 Kabupaten Bersatu Menangkan ASR-Hugua
Ketua dan Wakil Ketua DPRD Sultra Janji Percepat Pembangunan Infrastruktur di Muna
Lurah Korumba Diduga Terlibat Politik Praktis, Wahid Sulfian Bantah Tuduhan
Debat Terakhir Pilgub Sultra Angkat Isu Lingkungan dan Penegakan Hukum Bermartabat
Berita ini 326 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 13:18 WIB

Ketua DPRD Muna Ajak Masyarakat Maknai Hari Guru Nasional dengan Filosofis Kebangsaan

Kamis, 21 November 2024 - 11:33 WIB

PT GKP Imbau Masyarakat Wawonii Tidak Terprovokasi Aksi Penolakan Tambang

Rabu, 20 November 2024 - 20:11 WIB

Artis Papan Atas dan Orasi Inspiratif Warnai Kampanye Yudhianto-Nirna

Rabu, 20 November 2024 - 13:51 WIB

Gempur Sultra Bergerak Masif, 15 Kabupaten Bersatu Menangkan ASR-Hugua

Selasa, 19 November 2024 - 19:14 WIB

Ketua dan Wakil Ketua DPRD Sultra Janji Percepat Pembangunan Infrastruktur di Muna

Berita Terbaru