Rahman Pua Akui ASR-Hugua, Kunci Kemajuan Sultra di Pilgub Mendatang

- Jurnalis

Senin, 28 Oktober 2024 - 18:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

BUTON, FNEWS.ID – Dalam sebuah orasi yang menggugah semangat, Anggota DPRD Kabupaten Buton, Rahman Pua, menyerukan kepada masyarakat untuk memberikan dukungan penuh kepada pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Sulawesi Tenggara, Andi Sumangerukka dan Hugua (ASR-Hugua). Acara tersebut berlangsung di Kecamatan Pasarwajo, dihadiri oleh lebih dari 2.000 simpatisan yang siap bergerak untuk perubahan Sultra. Minggu (27/10/2024).

“ASR-Hugua adalah kombinasi sempurna untuk memimpin Sultra. Dengan latar belakang militer dan pengalaman strategis di tingkat nasional, ASR memahami betul tantangan yang dihadapi daerah kita,” ungkap Rahman Pua.

Baca Juga:  PDIP Sultra Panaskan Mesin, Konsolidasi Kekuatan Jelang Pemilu

Kader Partai Gerindra ini menjelaskan bahwa pemahaman mendalam tentang karakteristik wilayah Sultra sangat krusial dalam merumuskan kebijakan yang efektif.

Lebih lanjut, Rahman menekankan prestasi Hugua yang telah mengangkat nama Wakatobi menjadi salah satu destinasi wisata terkenal, serta komitmennya yang kuat dalam memperjuangkan hak-hak tenaga honorer saat menjabat di DPR RI.

Baca Juga:  ASR-Hugua Siap Perjuangkan Kesejahteraan Nelayan dan Kesehatan Warga Sultra

“Pengalaman dan dedikasi Hugua adalah modal besar untuk membawa kemajuan di Sultra,” tambahnya.

Dalam penutup orasinya, Rahman Pua menegaskan bahwa ASR-Hugua adalah pasangan yang memiliki kualitas dan integritas tinggi untuk memimpin Sultra menuju masa depan yang lebih cerah.

“Ayo, mari kita satukan suara untuk memenangkan ASR-Hugua. Bersama mereka, Sultra akan melangkah maju dengan pasti,” ajak Rahman, disambut sorakan antusias dari para pendukung yang hadir.

 

Penulis : Rizal

Editor : Redaksi

Follow WhatsApp Channel fnews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PWI Sultra: HUT ke-61 Momentum Perkuat Sinergi Pers dan Pemerintah Daerah
“Harmoni Sultra” Jadi Nafas Baru Pembangunan, ASR Ajak Warga Bersatu Bangun Daerah
Polres Buru Dinilai Lambat Sikapi Laporan soal Konflik Harta Warisan
BKN Umumkan Jadwal Seleksi Kompetensi PPPK Tahap II 2024, Kendari Hanya Kirim 5 Peserta
Progres Pengangkatan CASN 2024 Meningkat, BKN Minta Daerah Percepat SK
Musyawarah Pedagang Pasar Laino Raha Tetapkan Rahmansyah Sebagai ketua Baru
KONASARA WTFC Konut Borong Medali di Festival Taekwondo Buteng, Cetak Pemain dan Pelatih Terbaik!
Kande-Kandea di Negeri Para Kesatria Tolandona: Harmoni Tradisi, Identitas, dan Silaturahmi
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 10:33 WIB

Ketua PWI Sultra: HUT ke-61 Momentum Perkuat Sinergi Pers dan Pemerintah Daerah

Jumat, 25 April 2025 - 09:38 WIB

“Harmoni Sultra” Jadi Nafas Baru Pembangunan, ASR Ajak Warga Bersatu Bangun Daerah

Rabu, 23 April 2025 - 19:23 WIB

Polres Buru Dinilai Lambat Sikapi Laporan soal Konflik Harta Warisan

Kamis, 17 April 2025 - 18:27 WIB

BKN Umumkan Jadwal Seleksi Kompetensi PPPK Tahap II 2024, Kendari Hanya Kirim 5 Peserta

Kamis, 17 April 2025 - 08:15 WIB

Progres Pengangkatan CASN 2024 Meningkat, BKN Minta Daerah Percepat SK

Berita Terbaru

Fiksi Ringkas (Fri)

Ojol Juga Bisa Patah Hati: Kisah Cinta di Warkop Karmen

Kamis, 24 Apr 2025 - 17:55 WIB

Fiksi Ringkas (Fri)

Mencoba Menemukan Diri Kembali dengan Menulis Sore Ini

Rabu, 23 Apr 2025 - 17:09 WIB